Dunia teknologi informasi dan komunikasi telah membawa kemajuan hebat dalam kehidupan manusia saat ini. Pilar utama dunia IT, yakni nternet dengan WWW telah membuat dunia ini semakin datar. Pendapat ini dikemukakan oleh Thomas L. Friedman dalam buku best seller-nya The World is Flat. Saat ini jumlah pengguna Internet dunia telah mencapai 1,3 miliar orang. Indonesia menurut InternetWorldStats.Com telah menempati urutan no 14 dunia mengalahkan spanyol dan beberapa negara maju lainnya dalam hal jumlah pengguna Internet. Isu bahwa jumlah pengguna Internet di Indonesia adalah kecil dan tidak signifikan diduga merupakan konspirasi tingkat tinggi untuk menjauhkan bangsa ini dari kekuatan dan magic bernama Internet. ...........selengkapnya baca disini...
15 Maret 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar